- KECAMATAN LUBUKLINGGAU UTARA I -

Rabu, 03 Maret 2010

GELIAT PEMBANGUNAN MERUJUK ISU KAWASAN PERKOTAAN

Potensi yang di miliki kecamatan Lubuklinggau Utara I :

- Potensi penggunaan lahan yang masih luas, dimana penggunaan lahan tidak terbangun masih cukup luas. di samping itu kondisi tofografi yang landai sangat mendukung dalam pengembangan kawasan perkotaan
- potensi kuantitas sumber daya manusia , dimana usia produktif yang berada di wilayah perencanaan cukup besar
- potensi ekonomi ( pertanian, peternakan, perkebunan, perikanan, industri kecil dan pertambangan) daerah di sekitarnya, yang menjanjikan prospek sebagai kawasan industri berbasis sektor agrikultur, terutama industri pengolahan yang bahan bakunya adalah produk pertanian dan perkebunan, sehingga dapat di kelola sebagai sentra penghasil dan pusat pengolahan berbasis sumberdaya lokal.
Selain dari pada itu dengan ketersediaan lahan yang cukup luas, menjadikan kecamatan lubuklinggau Utara I dapat menjadi kawasan kota mandiri serta pusat olah raga. Apalagi di tunjang dengan keberadaan terminal tipe B yang kini telah selesai di kerjakan

sumber tulisan : spirit Linggau

Berita Terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BERITA TERKINI

Kabar Video